Pemkot Kendari Berhasil Raih WTP Ke-11 Kali Berturut-turut dari BPK RI
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari kembali mendapatkan penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun 2023 dari...
Rencana Pembangunan Jangka Panjang 2025-2045 Mewujudkan Visi Misi Kota Kendari
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari melaksanakan Musrenbang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Kendari tahun 2025-2045 dan Kick Off Kajian Lingkungan...
Bakal Bangun Jalur Pedestrian dan Menata RTH, Pemkot Kendari Tertibkan PKL di Kawasan Eks...
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari mengambil langkah tegas dengan melakukan penertiban atau membongkar lapak pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan ruang terbuka...
Penataan Kawasan Eks MTQ Kota Kendari Untuk Kembalikan Fungsi Ruang Terbuka Hijau
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari terus melakukan rapat koordinasi bersama DPRD, Forkopimda, Kepala OPD camat, lurah serta RT dan RW ini terkait...
Pemkot Kendari Gelar Karya Bakti Sebagai Komitmen Kuat Menjaga Kebersihan Lingkungan
Kendari, Sinarsultra.com - Komitmem pemerintah kota (Pemkot) Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) terus melakukan aksi bersih-bersih lingkungan di Teluk Kendari dalam menciptakan lingkungan atau wilayah bersih...
Pj Wali Kota Muhammad Yusup Bakal Menata Pedistrian Kawasan Tugu MTQ Kendari
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari bakal mengambalikan fungsi kawasan ruang terbuka publik di kawasan tugu Eks MTQ Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra)...
Disparekraf Kota Kendari Gelar Pelatihan Peningkatan Kapasitas SDM Di Bidang Pariwisata
Kendari, Sinarsultra.com - Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Kota Kendari melaksanakan pelatihan bidang pariwisata.
Diantaranya yakni, pelatihan pengelolaan desa wisata, pelatihan pemandu ekowisata, pengelolaan...
Rangkaian HUT ke-193, Pemkot Kendari Perkenalkan Pangan Lokal Melalui Lomba Makanan Tradisional
Kendari, Sinarsultra.com - Dalam rangka memeriahkan hari ulang tahun (HUT) ke-193 Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), Pemerintah kota (Pemkot) Kendari mengelar lomba Mosolori atau...
Perayaan Harkitnas Momentum Mengisi Pembangunan yang Beradaptasi Dengan Perkembangan Zaman
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-116 dengan tema "Bangkit Untuk Indonesia Emas" di lapangan...
Pemkot Kendari Sidak Harga Kebutuhan Pokok dan Stok Beras SPHP Jelang Lebaran Idul Fitri
Kendari, Sinarsultra.com - Pemerintah kota (Pemkot) Kendari melalui Dinas Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di pasar Basah Mandonga...


























